Mengganti bahasa input atau bahasa tampilan
Sebelum Anda mulai: Untuk mengganti bahasa tampilan atau masukan, bahasa tersebut harus telah terinstal pada ponsel 
cerdas BlackBerry Anda. Jika bahasa yang ingin Anda gunakan belum terinstal pada ponsel cerdas, Anda mungkin bisa 
menambahkannya menggunakan BlackBerry Desktop Software. Untuk informasi lainnya, lihat Bantuan dalam BlackBerry 
Desktop Software .
1.
Pada layar awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2.
Klik Pengetikan dan Bahasa > Bahasa.
3.
Untuk tiap bidang, dalam daftar pilihan menurun, klik bahasa yang ingin Anda gunakan.
4.
Tekan tombol
> Simpan.